KETRAMPILAN PERKALIAN MATEMATIKA MELALUI RUTINITAS MENGHAFAL LIMA BELAS MENIT UNTUK KELAS III SEKOLAH DASAR

Dwi Astuti, Fahniar Eka Noviyanti, Rintis Rizkia Pangestika

Abstract


Abstrak

Tujuan dari kegiatan meenghafal perkalian selama lima belas menit sebelum kegiatan pembelajaran dimulai adalah untuk meningkatkan daya berfikir siswa dalam ketrampilan perkalian matematika. Perkalian yang dihafalkan merupakan perkalian dari satu sampai seratus yang dilakukan sebelum kegiatan pembelajaran berlangsung. Upaya-upaya yang dapat dilakukan oleh guru dalam menerapkan kegiatan tersebut yaitu (1) Kegiatan menghafal perkalian dilakukan sebelum kegiatan pembelajaran dimulai, (2) Kegiatan menghafal perkalian dilakukan bersama-sama dengan dibimbing guru, (3) kegiatan menghafal perkalian disertai dengan tanya jawab dengan guru. Maka dari itu, melalui upaya-upaya rutinitas menghafal diharapkan dapat meningkatkan ketrampilan perkalian matematika di kelas III sekolah dasar.

Kata Kunci : Ketrampilan, Perkalian, Matematika

 


Full Text:

PDF

References


Depdiknas. (2006). “Permendiknas Nomor 22 Tahun 2006 Tentang Standar Isi Sekolah

Menengah Atas”. Jakarta: Depdiknas.

Djamarah, Syaiful Bahri Dan Aswan Zai. 2010. “Strategi Belajar Mengajar”. (Rev.Ed).

Jakarta: Rineka Cipta.

Hamzar. 201. “ Meningkatkan Ketrampilan Hitung Dasar Peserta didik Melalui Latihan

Mengcongak”. Pontianak: Universitas Tanjungpura.

Indianto S, Aji. 2015 “Kiat-Kiat Mempertajam Daya Ingat Hafalan Pelajaran”.

Yogyakarta: DIVA Press.

Kuswana, Wowo Sunaryo. 2012. “Taksonomi Kognitif Perkembangan Ragam Berpikir”.

Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Nasratuddin. 2014. “Pembelajaran matematika sekarang dan yang akan datang berbasis

karakter”. Vol.1,No.2, Septeber 2014. Universitas Negri Medan.

Pangestika, Rintis Rizkia. 2016.”Membumikan Literasi Disekolah Dasar Sebagai Pondasi

Pembentukan Karakter”. Dalam prosiding seminar nasional PBSI UPGRIS:

Semarang.

Pangestika, Rintis Rizkia. 2016 “Keefektifan Metode Eksperimen Dalam Pembelajaran

Daur Air Di Sekolah Dasar”. Dalam Seminar Nasional Pendididkan Dasar. UPI

Bandung.

Sa’dullah. 2008. “Cara Cepat Menghafal Al-Quran”. Jakarta: Gema Insani.

Sertiyowati, Rina .2017. “Meningkatkan Kemampuan Operasi Hitung Perkalian

Menggunakan Media Permainan Congklak Pada Peserta didik Kelas II Sd

Negeri 182/I Hutan Lindung”. Jambi: Universitas Jambi.

Subarinah, Sri. 2006. “Inovasi Pembelajaran Matematika Sekolah Dasar. Jakarta:

Depdiknas”.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.