Gambaran Kondisi Resiliensi Siswa Kelas 9 SMP Negeri 3 Pandak di Masa Post Covid-19

Zaenab Amatillah Rodhiyya, Wafirotun Nadzifah, Akhmad Fajar Prasetya

Abstract


Pandemi Covid-19 yang telah berlangsung selama tiga tahun memberikan dampak terhadap proses pembelajaran di sekolah. Perubahan pembelajaran dari luring menjadi daring yang kemudian berubah kembali menjadi luring yang dipadukan dengan teknologi mengharuskan guru dan siswa untuk beradaptasi dengan cepat. Kemampuan beradaptasi dan menghadapi situasi yang tidak terduga ini disebut sebagai resiliensi. Pada penelitian ini digunakan metode deskriptif kuantitatif untuk mengetahui tingkat resiliensi siswa kelas 9 SMP Negeri 3 Pandak. Kuisioner resiliensi yang disusun dari tujuh aspek resiliensi kemudian menghasilkan 68 item yang digunakan untuk mengukur resiliensi siswa. Dari kuisioner yang telah disebarkan diperoleh sejumlah data resiliensi siswa. Dapat disimpulkan bahwasanya siswa kelas 9 SMP Negeri 3 Pandak memiliki tingkat resiliensi yang tinggi dengan skor sebesar 55,5%.


Keywords


Resiliensi, Siswa SMP, Post Covid-19

Full Text:

PDF

References


Adi, N. N. S., Oka, D. N., & Wati, N. M. S. (2021). Dampak positif dan negatif pembelajaran jarak jauh di masa pandemi covid-19. Jurnal Imiah Pendidikan dan Pembelajaran, 5(1), 43-48.

Amal, B. K. (2019). Pembelajaran blended learning melalui whatsapp group (wag). Prosiding Seminar Nasional Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Medan, 2019, Universitas Negeri Medan, 3, 700–702.

Assiddiqi, D. R. & Soeryanto. (2021). Peluang menurunnya capaian hasil belajar (learning loss) dan alternatif solusinya: Kajian kasus pembelajaran online di era pandemi covid-19 di jurusan teknik mesin unesa. Jurnal Pendidikan Teknik Mesin, 10(3), 47-54.

Daniel, S. J. (2020). Education and the covid-19 pandemic. Prospects, 0123456789. https://doi.org/10.1007/s11125-020-09464-3.

Donnon, T., & Hammond, W. (2007). Understanding the relationship between resiliency and bullying in adolescence: an assessment of youth resiliency from five urban junior high schools. Child and Adolescent Psychiatric Clinics of North America, 16(2), 449–471. doi:10.1016/j.chc.2006.11.007.

Dray, J., Bowman, J., Campbell, E., Freund, M., Hodder, R., Wolfenden, L., Wiggers. (2017). Effectiveness of a pragmatic school-based universal intervention targeting student resilience protective factors in reducing mental health problems in adolescents. Journal of Adolescence, 57, 74–89. doi:10.1016/j.adolescence.2017.03.009.

Grotberg, E (1995). A guide to promoting resilience in children: Strengthening the human spirit. the series early childhood development: Practice and reflections. The Hague: Benard van Leer Voundation.

Kumalasari, D., & Akmal, S. Z. (2020). Resiliensi akademik dan kepuasan belajar daring di masa pandemi COVID-19: Peran mediasi kesiapan belajar daring. Persona: Jurnal Psikologi Indonesia, 9(2), 353-368.

Lereya, S. T., Humphrey, N., Patalay, P., Wolpert, M., Böhnke, J. R., Macdougall, A., & Deighton, J. (2016). The student resilience survey: Psychometric validation and associations with mental health. Child and Adolescent Psychiatry and Mental Health, 10(1). doi:10.1186/s13034-016-0132-5.

Lubis, I. A. (2017). Gambaran resiliensi akademik pada First Generation College Students (FGCS) di fakultas psikologi USU. Universitas Sumatera Utara.

Prapanca, P. (2017). Pengaruh tingkat religiusitas terhadap self resiliensi siswa kelas x sekolah menengah atas negeri 2 Karanganyar. E-Journal Bimbingan dan Konseling, 1, 62-70.

Rini, A. V. M. (2016). Resiliensi siswa sma negeri 1 Wuryantoro (Studi deskriptif pada siswa kelas xi sma negeri 1 Wuryantoro tahun ajaran 2015/2016 dan implikasinya terhadap usulan topik-topik bimbingan pribadi-sosial). Yogyakarta: Universitas Sanata Dharma.

Rutter M. (1990). Psychosocial resilience and protective mechanisms. In: Rolf J, Masten AS, Cicchetti D, et al (eds). Risk and protective factors in the development of psychopathology. New York: Cambridge University Press.

Santoso, D. H., & Santosa, A. (2020). COVID-19 dalam ragam tinjauan perspektif. LPPM Mercubuana

Sari, P. K. P., & Indrawati, E. S. (2017). Hubungan antara dukungan sosial teman sebaya dengan resiliensi akademik pada mahasiswa tingkat akhir jurusan x fakultas teknik universitas diponegoro. Jurnal Empati, 5(2), 177-182.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.