Pelatihan pengelolaan minyak jelantah menjadi sabun cuci tangan yang aman

Reni Dwi Astuti, Annie Purwani, Isana Arum Primasari

Abstract


Jelantah merupakan minyak sisa penggorengan. Umumnya masyarakat memperlakukan jelantah yang merupakan limbah rumah tangga sehari-hari dengan cara membuang di saluran air, selokan, atau tanah. Padahal, jelantah berpotensi merusak lingkungan, diantaranya adalah menutup pori-pori tanah sehingga tanah menjadi keras dan tidak subur. Jelantah yang dibuang ke saluran air juga bisa terbawa air sungai hingga ke laut. Jelantah ini akan mengapung di permukaan air dan menjadi penghalang cahaya matahari untuk sampai ke dalam sungai atau laut, sehingga menjadikan ekosistemnya terganggu.  Untuk itu diperlukan langkah untuk mengelola jelantah agar tidak merusak lingkungan, diantaranya dengan mengolahnya menjadi sabun cuci tangan yang aman bagi kulit. Pengolahan jelantah menjadi sabun yang tidak tepat, bisa menimbulkan gatal-gatal dan iritasi pada kulit. Oleh karena itu diperlukan teknik khusus agar sabun yang dihasilkan tidak mengganggu kesehatan kulit. Pelatihan pembuatan sabun yang aman untuk kulit dilaksanakan di Bank Sampah Bersih Bersama yang ada di Kecamatan Piyungan Kabupaten Bantul pada tangal 12 Agustus 2022. Dalam pelatihan ini hadir 15 anggota bank sampah yang antusias untuk mengikuti pelatihan. Setelah pelatihan, peserta diminta untuk mempaktekkan pembuatan sabun secara mandiri.


Keywords


bank sampah, jelantah, kesehatan, sabun

Full Text:

PDF

References


Fadiyah, “Pemanfaatan Minyak Jelantah Bagi Kesehatan, Lingkungan, Ekonomi, Pembangunan Daerah, dan Ketahanan Pangan,” 2021. https://tractionenergy.asia/id/pemanfaatan-minyak-jelantah-bagi-kesehatan-lingkungan-ekonomi-pembangunan-daerah-dan-ketahanan-pangan/.

Oktaviani.J, “Teknologi Pengolahan Dan Pema2nfatan Limbah Minyak Goreng Bekas Bagi Masyarakat Dusun Ngoto Kelurahan Bangunharjo, Kecamatan Sewon Kabupaten Bantul,” J. Dharma Bakti-LPPM IST AKPRIND Yogyakarta, vol. 2, no. 2, pp. 129–138, 2019.

H. Sidik, “Bantul Canangkan ‘Bebas Sampah 2019,’” 10 Agustus, 2018. https://jogja.antaranews.com/berita/359344/bantul-canangkan-bebas-sampah-2019) (accessed Aug. 20, 2019).

A. Purwani and A. Y. Astuti, “Optimasi Produksi Sabun Sebagai Upaya Pengembangan Produk Sabun Dari Minyak Jelantah Menggunakan Linier Programming,” 2022. [Online]. Available: http://eprints.uad.ac.id/34754/.

N. Arlofa, B. S. Budi, M. Abdillah, and W. Firmansyah, “Pembuatan Sabun Mandi Padat dari Minyak Jelantah,” J. Chemtech (Teknik Kim. Univ. Serang Raya), vol. 7, no. 1, pp. 17–21, 2021, [Online]. Available: https://e-jurnal.lppmunsera.org/index.php/Chemtech/article/view/3398.

E. T. Suryandari, “Pelatihan Pemurnian Minyak Jelantah Dengan Kulit Pisang Kepok (Musa paradisiaca, Linn) Untuk Pedagang Makanan Di Pujasera Ngaliyan,” Dimas, vol. 14, no. 1, pp. 57–70, 2014, [Online]. Available: https://journal.walisongo.ac.id/index.php/dimas/article/view/397.

T. Setyorini, “6 Bahaya Minyak Jelantah Bagi Kesehatan dan Lingkungan,” 2021. https://www.merdeka.com/gaya/6-bahaya-minyak-jelantah-bagi-kesehatan-dan-lingkungan.html.

Slyika, “Masih Suka Buang Minyak Jelantah Sembarangan? Berikut Dampak Negatif Bagi Lingkungan,” 2021. https://duitin.id/masih-suka-buang-minyak-jelantah-sembarangan-berikut-dampak-negatif-bagi-lingkungan.

S. Thode Filho, J. L. de Paiva, H. A. Franco, D. V. Perez, and M. R. da C. Marques, “Environmental Impacts Caused By Residual Vegetable Oil in the Soil-Plant System,” Ciência e Nat., vol. 39, no. 3, p. 748, 2017, doi: 10.5902/2179460x27645.

D. R. Al Qory, Z. Ginting, S. Bahri, and S. Bahri, “Pemurnian Minyak Jelantah Menggunakan Karbon Aktif Dari Biji Salak (Salacca Zalacca) Sebagai Adsorben Alami Dengan Aktivator H2SO4,” J. Teknol. Kim. Unimal, vol. 10, no. 2, p. 26, 2021, doi: 10.29103/jtku.v10i2.4727.

S. Oko, Mustafa, A. Kurniawan, and N. A. Muslimin, “Pemurnian Minyak Jelantah Dengan Metode Adsorbsi Menggunakan Arang Aktif Dari Serbuk Gergaji Kayu Ulin (Eusideroxylon zwageri),” J. Ris. Teknol. Ind., vol. 12, no. 2, pp. 124–132, 2020, [Online]. Available: http://litbang.kemenperin.go.id/jrti/article/view/6067.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Reni Dwi Astuti, Annie Purwani, Isana Arum Primasari

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Seminar Nasional Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Ahmad Dahlan
LPPM Universitas Ahmad Dahlan
UAD Kampus 2 Unit B, Jl. Pramuka No.5F, Pandeyan, Kec. Umbulharjo, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55161
Email: lppm@uad.ac.id


p-ISSN: 2686-2972 | e-ISSN: 2686-2964


This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License