Pengaruh self efficacy dan positive affect terhadap self-regulated learning

Nurbowo Budi Utomo

Abstract


Self-regulated learning sangat perlu dikuasai oleh peserta didik yang mengacu kepada peran aktif mengambil tanggung jawab dalam belajar. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh self efficacy dan positive affect terhadap self-regulated learning. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif analitis, berdasarkan hasil analisi deskriptif menunjukan bahwa self efficacy dan positive affect mempengaruhi self-regulated learning. Self efficacy adalah keyakinan seseorang akan kemampuan atau kompetensinya atas kinerja tugas yang diberikan, mencapai tujuan atau mengatasi masalah. Self efficacy dapat mempengaruhi siswa dalam memilih suatu tugas, usahanya, ketekunannya dan prestasinya. positive affect akan menjadi energi bagi peserta didik untuk meregulasi diri, sehingga aktif dalam proses belajarnya, baik secara metakognitif, motivasi, maupun perilaku. Mereka menghasilkan gagasan, perasaan, dan tindakan untuk mencapai tujuan belajarnya.


Keywords


Positive Affect; Self Efficacy; Self-Regulated Learning;

Full Text:

PDF

References


Mukhid, A. (2008). Strategi Self-Regulated Learning (Perspektif Teoritik). TADRIS: Jurnal Pendidikan Islam, 3(2).

Manab, A. (2016). Memahami regulasi diri: Sebuah tinjauan konseptual. In Seminar ASEAN Psycology & Humanity.

Tice, D. M., Baumeister, R. F., Shmueli, D., & Muraven, M. (2007). Restoring the self: Positive affect helps improve self-regulation following ego depletion. Journal of experimental social psychology, 43(3), 379-384.

Santrock, J. W., & Halonen, J. S. (2008). Your guide to college success: Strategies for achieving your goals. Cengage Learning.

Widyaninggar, A. A. (2015). Pengaruh efikasi diri dan lokus kendali (locus of control) terhadap prestasi belajar matematika. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 4(2).

Kusumawati, P., & Cahyani, B. H. (2013). Peran efikasi diri terhadap regulasi diri pada pelajaran matematika ditinjau dari jenis kelamin. Jurnal Spirits, 4(1), 54-63.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.