Faktor yang mempengaruhi komitmen organisasi

Aziz Rahmat Ma'rufi, Choirul Anam

Abstract


Komitmen organisasi adalah sikap yang ditunjukkan individu dalam mencapai tujuan organisasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji hasil-hasil penelitian (literature review) mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi komitmen organisasi pada individu. Penelusuran literatur dilakukan pada database elektronik google scholer dengan menggunakan kata kunci komitmen organisasi. Hasil penelusuran menunjukkan bahwa komitmen organisasi dipengaruhi oleh karakteristik personal, karakteristik pekerjaan, struktur organisasi, pengalaman kerja dan dukungan organisasi.


Keywords


Karakteristik Pekerjaan; Komitmen Organisasi; Organisasi; Pengalaman Kerja;

Full Text:

PDF

References


As’ad, M. (2004). Psikologi industry. Yogyakarta: Liberty.

Boon, O. K., Arumugam, V. (2006) TQM practice and affective commitment: A case of malaysian semiconductor packaging organizations. International Journal of Management and Enterpreunership, 2. No. 1. Page. 37-55.

Reber, A. S. & Reber. E. S. (2010). Kamus psikologi. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.

Robin, S. P., & Judge, T. A. (2009). Perilaku organisasi (ed.1). Jakarta: Salemba Empat.

Siswanto. (2010). Systematic review sebagai metode penelitian untuk mensintesis hasil-hasil penelitian (sebuah pengantar). pusat penelitian dan pengembangan sistem dan kebijakan kesehatan, badan litbang kesehatan, kementerian kesehatan.

Venusita, L. (2006). Partisipasi anggaran dan keterlibatan kerja terhadap senjangan anggaran dengan komitmen organisasi sebagai variabel moderasi. (studi pada perusahaan industri food and beverage di kawasan industri SIER). Jurnal. Surabaya : Universitas Widya Kartika Surabaya.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.