Upaya Peningkatan Disiplin Berpakaian Muslim dan Rapi di SMK Muhammadiyah Cangkringan Sleman
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah: (1) untuk memahami cara berpakaian seragam muslim dan rapi di Smk Muhammadiyah Cangkringan, (2) memahami sejauh mana pemahaman berpakaian siswa dalam pelaksanaan pemakaian seragam sekolah Smk Muhammadiyah Cangkringan, (3) memahami cara berpakaian seragam sekolah di Smk Muhammadiyah Cangkringan pada siswa yang berkekurangan ekonomi. Penelitian ini merupakan penelitian wawancara yang merupakan percakapan yang berlangsung secara sistematis dan terorganisasi yang dilakukan oleh peneliti sebagai pewawancara. Data yang dilakukan oleh penelitian ini bersumber dari data kualitatif data ini dapat diamati dan dicatat. Hasil penelitian ini pemakaian seragam di Sekolah Smk Muhammadiyah Cangkringan dengan menggunakan metode wawancara sebagai berikut: (1) cara berpakaian siswa sekolah di Smk Muhammadiyah Cangkringan berdasarkan beberapa faktor , (a) cara berpakaian siswa sekolah untuk kepaian siswa ketika sedang belajar Smk Muhammadiyah Cangkringan, (b) cara berpakaian seragam sekolah di Smk Muhammadiyah Cangkringan merupakan syarat berpenampilan di sekolah Smk Muhammadiyah Cangkringan (c) seragam sekolah di Smk Muhammadiyah Cangkringan telah sesuai dengan peraturan sekolah yang diatur oleh kesiswaan, koperasi dan dibantu oleh beberapa siswa. (2) Input pemakaian seragam sekolah di Smk Muhammadiyah Cangkringan berdasarkan ketiga indikator sebagai berikut
Keywords
Seragam Sekolah Muslim dan Rapi
Full Text:
PDFReferences
DRESSED FOR SUCCESS? THE EFFECT OF SCHOOL UNIFORMS ON STUDENT ACHIEVEMENT AND BEHAVIOR Elisabetta Gentile
http://suka.ac.id/id/eprint/13045/1/BAB I%2C IV%2C DAFTAR PUSTAKA.pdf
Scott A. Imberman Working Paper 17337 http://www.nber.org/papers/w17337 NATIONAL BUREAU OF ECONOMIC RESEARCH 1050 Massachusetts Avenue Cambridge, MA 02138 August 2011
Sukmadinata, Nana Syaodih. 2013. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rosda karya
Refbacks
- There are currently no refbacks.