Literature review: teknik dalam bimbingan kelompok untuk meningkatkan kemampuan komunikasi antar siswa

Anggito Sulaksono, Mufied Fauziah

Abstract


Perkembangan zaman saat ini semakin pesat dan membuat perubahan dalam peradaban umat manusia. Persoalan ini salah satunya adalah komunikasi antar siswa. Melihat kondisi seperti ini membuat konselor dituntut untuk memberikan sebuah layanan konseling yang inovatif. Salah satunya dengan layanan bimbingan kelompok agar dapat membantu dan mampu menyelesaikan permasalahan tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji literature review mengenai teknik dalam bimbingan kelompok untuk meningkatkan kemampuan komunikasi antar siswa. Tinjauan sistematis ini merangkum hasil studi dari berbagai sumber kemudian ditemukan menjadi 7 artikel yang relevan dalam menyelesaikan masalah komunikasi siswa dengan berbagai teknik yang ada di dalam layanan bimbingan kelompok. Teknik analisis data yang digunakan adalah mengkaji hasil penelitian yang relevan yang sudah terbukti kredibelitasnya. 


Full Text:

PDF

References


Arumsari, C. (2020). Efektivitas bimbingan kelompok melalui teknik sosiodrama dalam mengembangkan komunikasi interpersonal siswa. Quanta, 4(3), 126-132.

Aldina, F. (2018). Efektifitas Bimbingan Kelompok Teknik Empty Chair Dan Self Talk Untuk Meningkatkan Keterampilan Komunikasi Interpersonal Siswa. JURNAL EDUKASI: Jurnal Bimbingan Konseling, 4(1), 1-16.

E. Erlangga. 2018. Bimbingan Kelompok Meningkatkan Keterampilan Berkomunikasi Siswa. Jurnal ilmiah Psikologi. Vol 4, Nomor 1. 149-156.

Lianawati, A. (2017). Bimbingan Kelompok Teknik Family Sculpture Untuk Mengembangkan Keterampilan Komunikasi Siswa Dengan Anggota Keluarga. Buana Pendidikan: Jurnal Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Unipa Surabaya, 13(23), 89-97.

Murnita, A. (2016). Upaya Meningkatkan Perilaku Pro-Sosial Melalui Layanan Bimbingan Kelompok Dengan Metode Sosiodrama. Jurnal Penelitian Tindakan Bimbingan & Konseling, 2(1).

Nugraha, A. B., & Ajie, G. R. (2019). Pengaruh Bimbingan Kelompok Dengan Teknik Sosiodrama Terhadap Kontrol Diri. Indonesian Journal Of Educational Research and Review, 2(3), 408-414.

Pratiwi, Srie Wahyuni dan Sukma Dina. 2013. Komunikasi Interpersonal Antar Siswa di Sekolah dan Implikasinya Terhadap Pelayanan Bimbingan dan Konseling. Padang. Vol, 2. No, 1. Januari

Sari, A. W. (2020). Bimbingan kelompok teknik diskusi efektif meningkatkan komunikasi interpersonal Siswa Kelas X IPA 5 di SMA Negeri 1 Menganti. TERAPUTIK: Jurnal Bimbingan dan Konseling, 4(2), 358-362.

Suherman, M. M. (2019). Penerapan Bimbingan Kelompok dengan Teknik Peer Group untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Siswa. Quanta, 3(2), 44-50.

Syalafiah, M., & Rima, I. (2020). Teknik Sosiodrama Dalam Bimbingan Kelompok Untuk Mengembangkan Komunikasi Interpersonal Siswa SMA. FOKUS (Kajian Bimbingan & Konseling dalam Pendidikan), 3(3), 80-88.

Septiani, D., Azzahra, P. N., Wulandari, S. N., & Manuardi, A. R. (2019). SELF DISCLOSURE DALAM KOMUNIKASI INTERPERSONAL: KESETIAAN, CINTA, DAN KASIH SAYANG. FOKUS (Kajian Bimbingan & Konseling dalam Pendidikan), 2(6), 265-271.

Ummah, N., Handayani, A., & Lestari, F. W. (2022). Pengaruh Layanan Bimbingan Kelompok Dengan Teknik Sosiodrama Terhadap Komunikasi Interpersonal Siswa Kelas XII SMAN 1 Juwana. Jurnal Pendidikan dan Konseling, 4(3), 679-684.

Wahyuningrum, S. R., Putri, A. P., & Jamaluddin, M. (2021). Pre-Experimental Design Bimbingan Kelompok dengan Teknik Assertive Training dalam Peningkatan Keterampilan Komunikasi Siswa di SMK Kesehatan Nusantara. NUANSA: Jurnal Penelitian Ilmu Sosial dan Keagamaan Islam, 18(1), 14-28.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.