Pendapat Siswa Terhadap Pemanfaatan Media Sosial Sebagai Media Pembelajaran

Trisna Ayuning Tyas, Yosi Wulandari

Abstract


Abstrak:  Pada masa pendemi seperti ini mengharuskan pembelajaran dilakukan secara daring. Sehingga perlu media pembelajaran untuk menunjang pembelajaran daring. Untuk itu penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pendapat siswa terhadap pemanfaatan media sosial sebagai media pembelajaran teks iklan. Subjek penelitian ini yaitu siswa kelas VIII B dan VIII di SMP N 5 Yogyakarta sebanyak 38 orang siswa. Pengambilan data dilakukan dengan cara pemberian angket melalui Google form. Hasil penelitian ini dapat dilihat bahwa penggunaan media sosial dalam pembelajaran Bahasa Indonesia mmasih kurang. Terlebih untuk penggunaan media sosial instagram dalam pembelajaran Bahasa Indonesia. Dari hasil penelitian tersebut dapat disimpulkan bahwa guru belum terlalu menggunakan media yang bervaariasi terlebih penggunan media sosial dalam pembelajaran teks iklan. Media sosial instagram dapat memberikan manfaat untuk pembelajaran Bahasa Indonesia teks iklan.

Full Text:

PDF

References


Veygid1,Ahmad., Sandy M. Aziz1., Wildan Said S.R. (2020).” Analisis Fitur Dalam Aplikasi Instagram Sebagai Media Pembelajaran Online Mata Pelajaran Biologi Untuk Siswa Sekolah Menengah Atas”. ALVEOLI: Jurnal Pendidikan Biologi. Vol. 1, No. 1.

Putri, Indah Sari., Bambang Budi Utomo., Thomy Sastra Atmaja. (2019). “Pengaruh Instagram Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas X Pada Mata Pelajaran PPKN SMAN Pontianak”.

Afrizal, Dimas Yusuf. (2020).” Media Sosial Instagram Sebagai Sarana Pembelajaran Menulis Teks Deskripsi. PROSIDING SAMASTA.

Ulfah, Anisa. (2020). “Pemanfaatan media sosial sebagai media pembelajaran bahasa Indonesia di masa pandem”.

Rembulan, Intan., & Syifa Fauzia. (2020).” Pemanfaatan Feeds Dan Fitur Instagram Stories Dalam Pembelajaran Bahasa, Sastra, dan Budaya Arab”. Prosiding Semnasbama IV UM Jilid 2.

Sesriyani, Lodya., dkk. (2021). “Pemanfaatan Sosial Media Instagram Sebagai Media Pembelajaran: Studi Kasus Yayasan PGRI, Pondok Petir, Jawa Barat”. Pekodimas : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat. Vol. 6, No.1.

Aswan, Afina Naufalia., & Nurul Lutfhi Aulia. (2019). “Pembelajaran Menulis Puisi Melalui Media Sosial Instagram sebagai Upaya Meningkatkan Kepercayaan Diri Siswa”. PROSIDING SEMBASA: Seminar Nasional Bahasa dan Sastra Tiga Kementerian.

Rahman, Jain. “Pengaruh Media Sosial Bagi Proses Belajar Siswa”.

Assidik, Gallant Karunia. “ Pemanfaatan Media Sosial Sebagai Alternatif Media Pembelajaran Berbasis Literasi Digital yang Interaktif dan Kekinian”. Prosiding SAGA.

Utami, Rina Putri., Riezky Maya Probosari., Umi Fatmawati. (2015). “ Pengaruh Model Pembelajaran Project Based Learning Berbantu Instagram Terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa Kelas X SMA Negeri 8 Surakarta”. BIO-PEDAGOGI. Vol. 4, No.1.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.