Pelatihan Pengembangan Pembelajaran Kurikulum Merdeka Belajar Bagi Guru Sekolah Penggerak Di SD Muhammadiyah Wonokromo 1 Yogyakarta

Fitri Indriani, Satrianawati Satrianawati, Nur Hidayah

Abstract


Kegiatan pengabdian ini dilatar belakangi adanya pemahaman guru terhadap pembelajaran kurikulum merdeka belajar masih rendah. Sementara sekolah tersebut menjadi sekolah penggerak dan telah menerapkan kurikulum merdeka. Tujuan pelaksanaan pengabdian ini adalah untuk meningkatkan pemahaman guru dalam mengembangkan pembelajaran kurikulum merdeka. Metode yang digunakan pada pelatihan adalah ceramah, diskusi, Tanya jawab, demonstrasi, membuat proyek, dan praktik. Hasil pengabdian menunjukkan bahwa pemahaman guru terhadap pengembangan pembelajaran kurikulum merdeka meningkat. Hal ini dilihat dari post tes ang diberikan setelah kegiatan pelatihan meliputi; (1) pemahaman terhadap kurikulum merdeka 80%; (2) pemahaman terhadap profil pelajar Pancasila 85%; (3) pemahaman terhadap pengelolaan kelas aktif dan inovatif 80%; (4) pemahaman terhadap pengembangan modul ajar 85%; (5) pemahaman terhadap pembelajaran berdifferensiasi 75%; (6) pemahaman terhadap tradisi keilmuan integratif 80%; (7) pemahaman terhadap pengembangan bahan ajar E-komik berbasis profil pelajar Pancasila 80%. Selain hasil pos test juga dapat dilihat dari produk berupa modul ajar dan unjuk kerja yang dikembangkan dan ditampilkan guru di kelas, di mana guru sudah mencoba melaksanakan kegiatan pembelajaran dengan menggunakan model pembelajaran aktif diantaranya model pembelajaran project based learning (PjBL), Problem Based learning dan cooperatif learning; Guru melakukan pengembangan modul ajar berdiferensiasi berbasis tradisi keilmuan integratif dan mengembangkan bahan ajar e-komik berbasis profil pelajar pancasila Aspek religious.


Keywords


Kata kunci: Guru Penggerak, Kurikulum Merdeka, dan Pembelajaran

Full Text:

PDF

References


Afriana, J. (2015). Project based learning (PjBL). Makalah untuk Tugas Mata Kuliah Pembelajaran IPA Terpadu. Program Studi Pendidikan IPA Sekolah Pascasarjana. Universitas Pendidikan Indonesia. Bandung.

Aminuriyah, S. (2022). Pembelajaran Berdifferensiasi: Meningkatkan Kreatifitas Peserta Didik. Jurnal Mitra Swara Ganesha, 9(2), 89-100

Anazifa, R. D., & Hadi, R. F. (2016). Pendidikan Lingkungan Hidup Melalui Pembelajaran Berbasis Proyek (Project Based Learning) Dalam Pembelajaran Biologi. In Prosiding Symbion (Symposium on Biology Education), Prodi Pendidikan Biologi, FKIP, Universitas Ahmad Dahlan.

Angga, Suryana, C., Nurwahidah, I., Hernawan, A. H., & Prihantini. (2022). Komparasi Implementasi Kurikulum 2013 Dan Kurikulum Merdeka Di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6, 5877–5889. Https://Doi.Org/10.31004/Basicedu.V6i4.3149

Arifin, M., Nasution, I. S., Wahyuni, S., Saehu, U., Rahayu, E., Dachi, S. W., ... & Sitepu, T. (2020). Modul Kurikulum dan Pembelajaran (Vol. 196). umsu press

Baharuddin, M. R. (2021). Adaptasi kurikulum merdeka belajar kampus merdeka (Fokus: model MBKM program studi). Jurnal Studi Guru Dan Pembelajaran, 4(1), 195-205.

Goodman, B., & Stivers, J. (2010). Project-based learning. Educational psychology, 1-8.

Habibi, H., & Suparman, S. (2020). Literasi Matematika dalam Menyambut PISA 2021 Berdasarkan Kecakapan Abad 21. JKPM (Jurnal Kajian Pendidikan Matematika), 6(1), 57-64

Hasim, E. (2020). Penerapan Kurikulum Merdeka Belajar Perguruan Tinggi Di Masa Pandemi Covid-19. E-Prosiding Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo.

Herwina, W. (2021). Optimalisasi kebutuhan murid dan hasil belajar dengan pembelajaran berdiferensiasi. PERSPEKTIF Ilmu Pendidikan, 35(2), 175-182.

Irawati, D., Iqbal, A. M., Hasanah, A., & Arifin, B. S. (2022). Profil Pelajar Pancasila Sebagai Upaya Mewujudkan Karakter Bangsa. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 6(1), 1224-1238.

Kristianto, D., & Rahayu, T. S. (2020). Pengembangan media pembelajaran e-komik untuk meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematika kelas IV. Jurnal Pendidikan Tambusai, 4(2), 939-946

Marisa, M. (2021). Inovasi kurikulum “Merdeka Belajar” di era society 5.0. Santhet:(Jurnal Sejarah, Pendidikan, Dan Humaniora), 5(1), 66-78.

Maudi, N. (2016). Implementasi Model Project Based Learning Untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa. Jurnal Pendidikan Matematika Indonesia, 1(1), 39-43.

Maulida, U. (2022). Pengembangan Modul Ajar Berbasis Kurikulum Merdeka. Tarbawi: Jurnal pemikiran dan Pendidikan Islam, 5(2), 130-138.

Nazhiroh, S. A., Jazeri, M., & Maunah, B. (2021). Pengembangan Multimedia Interaktif E-Komik dalam Meningkatkan Hasil Belajar Bahasa Jawa. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 6(3), 405-411.

Nurasiah, I., Marini, A., Nafiah, M., & Rachmawati, N. (2022). Nilai Kearifan Lokal: Projek Paradigma Baru Program Sekolah Penggerak untuk Mewujudkan Profil Pelajar Pancasila. Jurnal Basicedu, 6(3), 3639-3648.

Purnomo, B. W., & Sari, A. F. (2021). Literasi Matematika Siswa IPS dalam Menyelesaikan Soal PISA Konteks Saintifik. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 10(3), 357-368.

Rachmawati, N., Marini, A., Nafiah, M., & Nurasiah, I. (2022). Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila dalam Impelementasi Kurikulum Prototipe di Sekolah Penggerak Jenjang Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(3), 3613-3625.

Rahimah, R. (2022). Peningkatan Kemampuan Guru SMP Negeri 10 Kota Tebingtinggi Dalam Menyusun Modul Ajar Kurikulum Merdeka Melalui Kegiatan Pendampingan Tahun Ajaran 2021/2022. ANSIRU PAI: Pengembangan Profesi Guru Pendidikan Agama Islam, 6(1), 92-106.

Setiawan, L., Wardani, N. S., & Permana, T. I. (2020). Peningkatan kreativitas siswa pada pembelajaran tematik menggunakan pendekatan project-based learning. Jurnal Pembangunan Pendidikan: Fondasi dan Aplikasi, 8(2).

Sumarsih, I., Marliyani, T., Hadiyansah, Y., Hernawan, A. H., & Prihantini, P. (2022). Analisis Implementasi Kurikulum Merdeka di Sekolah Penggerak Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(5), 8248-8258

Suryaman, M. (2020, October). Orientasi Pengembangan Kurikulum Merdeka Belajar. In Seminar Nasional Pendidikan Bahasa Dan Sastra (Vol. 1, No. 1, pp. 13-28).

Syahria, N. (2022). Pengembangan Modul Ajar Kurikulum Merdeka Mata Pelajaran Bahasa Inggris Smk Kota Surabaya. GRAMASWARA, 2(2), 49-62.

Wibiyanto, F. S., & Muhibbin, A. (2021). Analisis Faktor Pendukung Dan Penghambat Pembentukan Profil Pelajar Pancasila Di Sekolah (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta).

Wicaksana, I. P. G. C. R., Agung, A. A. G., & Jampel, I. N. (2019). Pengembangan e-komik dengan model addie untuk meningkatkan minat belajar tentang perjuangan persiapan kemerdekaan indonesia. Jurnal Edutech Undiksha, 7(2), 48-59.

Zahid, M. Z. (2020, March). Telaah kerangka kerja PISA 2021: era integrasi computational thinking dalam bidang matematika. In PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika (Vol. 3, pp. 706-713).


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Fitri Indriani

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Seminar Nasional Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Ahmad Dahlan
LPPM Universitas Ahmad Dahlan
UAD Kampus 2 Unit B, Jl. Pramuka No.5F, Pandeyan, Kec. Umbulharjo, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55161
Email: lppm@uad.ac.id


p-ISSN: 2686-2972 | e-ISSN: 2686-2964


This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License