Aplikasi Rata-rata Data Tunggal

Sarah Farida Fitria, Erwin Harahap, Farid H Badruzzaman, M. Yusuf Fajar, Deni Darmawan

Abstract


Microsoft Excel merupakan program dari Microsoft Office yang dikhususkan untuk pengolahan lembar kerja (Worksheet). Microsoft Excel adalah sebuah aplikasi yang identik dengan pengolahan data berupa angka. Dengan memasukkan rumus atau formula maka dapat disusun sebuah aplikasi yang bermanfaat bagi penyusun dan juga pengguna lainnya dalam menyelesaikan sebuah persoalan dengan mekanisme tertentu pada aplikasi tersebut. Dengan menggunakan Excel kita dapat membuat berbagai aplikasi Matematika dengan relatif lebih mudah. Seperti hal nya dengan Aplikasi Rata-Rata Data Tunggal, beberapa persoalan terkait dapat diaplikasikan dan diselesaikan dengan lebih sederhana, efisien, cepat dan juga efektif. Melalui input data tertentu, pengguna dapat menyelesaikan persoalan mengenai Rata-Rata Data Tunggal dengan lebih cepat dan akurat.   

 


Keywords


aplikasi, microsoft excel, rata-rata, data tunggal, data gabungan

Full Text:

PDF

References


D Darmawan, E Harahap, Communication Strategy For Enhancing Quality of Graduates Nonformal Education Through Computer Based Test (CBT) in West Java Indonesia, International Journal of Applied Engineering Research Vol 11, No 15, 2016, pp. 8641-8645.

IL Nur'aini, E Harahap, FH Badruzzaman, D Darmawan, Pembelajaran Matematika Geometri Secara Realistis Dengan GeoGebra, Jurnal Matematika, Vol 16, No 2, 2017.

MY Fajar, E Harahap, I Sukarsih, O Rohaeni, D Suhaedi, Implementation of Lesson Study on Integral Calculus Course, Proceedings International Conference on Lesson Study (ICLS 2017), Lombok NTB, Indonesia. 14-16 September 2017.

E Harahap, I Sukarsih, G Gunawan, MY Fajar, D Darmawan, H Nishi, A Model-Based Simulator for Content Delivery Network using SimEvents MATLAB-Simulink, INSIST Journal, Vol 1 No 1, 2016. pp. 30-33.

R Tennekoon, J Wijekoon, E Harahap, H Nishi, E Saito, S Katsura, Per hop data encryption protocol for transmission of motion control data over public networks, Proceedings Advanced Motion Control (AMC), IEEE 13th International Workshop, 2014. Pp. 128-133.

T Asmara, M Rahmawati, M Aprilla, E Harahap, D Darmawan, Strategi Pembelajaran Pemrograman Linier Menggunakan Metode Grafik Dan Simpleks, Jurnal Teknologi Pembelajaran Sekolah Pascasarjana IPI Garut, Vol 3, No 1, 2018. pp. 506-514.

Riduwan. Dasar-Dasar Statistika. Bandung : Alfabeta. 2015.

A Mubarrok, Rumus Excel, Jakarta : Elex Media Komputindo, 2015.

C Lee, Belajar Microsoft Excel, Jakarta: Elex Media Komputindo, 2016.

A Irianto, Statistik Konsep Dasar, Aplikasi, dan Pengembangannya, Jakarta: Kencana, 2012.

Sudjana, Metoda Statistika, Bandung: Tarsito, 2002.

E Harahap, Modul Praktikum Microsoft Excel, Program Studi Matematika, Universitas Islam Bandung, 2017.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.